MSC 2022 merupakan ajang bergengsi di tingkat South East Asia Cup, meski bukan piala dunia atau M Series, masih tetap wah! dan gak kalah saing kok masih seger untuk bisa bertengger di kancah dunia. MSC 2021 lalu team Indonesia gagal menyabet juara team PH jadi salah satu team terkuat yang mengangkat MSC tahun lalu. Nah MSC 2022 ini bakal di gelar pada bulan Juni tinggal menghitung hari sudah ada di depan mata makanya daftar team dari seluruh Negara sudah di umumkan yu kita cari tahu team mana saja yang mengikuti MSC 2022.
Daftar Team dari Semua Negara MSC 2022 Mobile Legends
MSC 2022 Mobile Legends All Team |
Todak MY menjadi team yang selalu tampil di level Internasional makanya tidak heran di 2022 kembali jadi team yang cukup kuat. Di sisi lain ada RSG PH dan Omega Esport 2 perwakilan dari team PH wah bakalan seseru apa nih ya MSC kali ini. Meta dan Adaptasi terhadap patch plus habit dari masing-masing liga MPL ini bakalan terlihat dalam ajang MSC. Misalnya Meta Healer dari PH dan Penggunaan Tank sebagai jungler bisa jadi kembali hadir. Sebelum lanjut mari kita ulas daftar keseluruhan team dan dari mana asal negara-nya untuk MSC 2022 ini.
Daftar Seluruh Team dan Asal Negara
⚔️ID⚔️
- RRQ Hoshi
- ONIC Esports
⚔️KH⚔️
- Impunity Cambodia
- See You Soon
⚔️MM⚔️
- Falcon Esports
⚔️MY⚔️
- Todak
- Orange Esports
⚔️PH⚔️
- RSG Philippines
- Omega Esports
⚔️SG⚔️
- RSG Singapore
- Evos Singapore
⚔️TH⚔️
- IDONOTSLEEP ESPORTS