Cara Membuka Sistem Reputasi Genshin Impact 1.1 - RETUWIT

Rabu, 11 November 2020

Cara Membuka Sistem Reputasi Genshin Impact 1.1

 Nah kali ini kita bakalan membahas tentang cara agar bisa membuka sistem reputasi Genshin Impact 1.1, mengapa poin reputasi ini penting ?karena konten utama di update genshin 1.1 ini adalah penambahan  fitur reputasi. Reputasi bisa membuat karakter kita bisa meng-unlcok fitur geoculus, tower instan, tungku instan dan lainnya. Selain dari pembahasan tentang cara membuka reputasi kita juga bakal membahas dan mereview update terkini yang rilis di genshin 1.1.

Cara Membuka Sistem Reputasi Genshin Impact 1.1

1. Temui Hertha di Mondstat


Coba kalian cek di map kemudian arahkan ke Mondstat dan Zoom, pasti bakal menemuka logo baru yaitu Hertha Kordinator sipil area mondstat. Dengan berbicara dengan hertha kita bisa membuka beberapa fitur dari reputasi khususnya Mondstat.

2. Klaim dan Selesaikan Untuk Menaikan Level Reputasi Mondstat


Dengan mengikuti arahan dari Hertha kita bisa mendapat poin reputasi yang nantinya bakal menaikan level di area Mondstat. Nah semakin tinggi level maka semakin banyak pula hadiah yang bisa kita dapatkan seperti bounty, atau misi penduduk.

3. Temui Nona Yu Untuk Area Liyue


Sama seperti Mondstat area Liyue di pegang oleh Nona Yu, nah silahkan kalian temui dan bicara dengan penanggung jawab Liyue. Dengan begitu beberapa misi dan sistem reputasi Liyue akan terbuka dengan sendirinya.

4. Klaim dan Cek Seberapa Besar Sistem Reputasi di Area Liyue


Ok, langkah selanjutnya tinggal kalian selesaikan misi dan kejar semuanya, sepertinya tidaklah terlalu sulit apalagi jika kalian sudah menginjak AR 40 keatas. Kemungkinan klaim hadiah bisa lebih banyak lagi.

Review Genshin dan Detail dari Sistem Reputasi


Share with your friends