Cara Menggunakan Karakter Yang Sudah di Dapat Genshin Impact - RETUWIT

Rabu, 30 September 2020

Cara Menggunakan Karakter Yang Sudah di Dapat Genshin Impact

Pati kalian bingung gimana sih cara agar bisa menggunakan Karakter yang sudah kita dapatkan. Yaps pergantian karakter di Genshin Impact ini cukup penting karena kita harus menyesuaikan Element Hero dengan misi serta musuh yang akan kita hadapi. Yu mari kita langsung ke Tutorial Lengkapnya!

Cara Menggunakan Karakter Yang Sudah di Dapatkan Genshin Impact

1. Masuk Ke Setingan Kemudian Pilih Party Karakter

party Karakter Genshin

Langkah pertama kalian masuk ke setingan, jika di pc gunakan tombol ESC untuk android mungkin ada tombol lain ya, Yang pasti masuk ke menu seperti pada gambar diatas pilih Party Setup.

2. Setelah kalian Masuk Party Setup ADD atau REMOVE Karakter Sesuai Keinginan Kalian

party Setup Genshin Impact

Bisa kalian lihat ada dua slot yang kosong itu bisa di tambahkan karakter lain, sedangkan tepat diatas ada tulisan Party2, party3 atau Oarty 1 itu menunjukan slot mana yang sedang kita gunakan.

3. Maksimal Hero 4 Untuk Setiap Party-an

4 hero party setup genshin

Ok apakah kalian sudha paham tentang pergantian Hero atau cara menggunakan hero yang sudah kita dapatkan, jika kalian belum paham tentang Enhancement atau item lainnya silhakan tulis di bawah ya. Untuk detailnya jika belum paham juga silahkan lihat video di bawah ini.

Cara Setting Party Setup Genshin Impact


Share with your friends